• SMP NEGERI 3 PURWODADI
  • Where Tomorrow's Leaders Come Together

Guru Penggerak, Pengajar Praktik dan Fasilitator Program Guru Penggerak

Sebagai bagian dari kontribusi sekolah terhdap pelaksanaan kurikulum Merdeka, SMP Negeri 3 Purwodadi sampai pada angkatan 8 ini telah melibatkan secara langsung 3 guru untuk menjadi bagian dari implementasi Kurikulum Merdeka dengan mengambil peran dalam Program Guru Penggerak.

Program Guru Penggerak adalah sebuah program pemerintah Indonesia yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia dengan cara meningkatkan kompetensi guru-guru dalam praktik kurikulum merdeka. Program ini melibatkan para guru terbaik yang diseleksi memalui beberapa tahap. Guru-guru penggerak ini akan bertugas meningkatkan kualitas pengajaran mereka dan memberikan pendidikan yang lebih baik bagi para siswa. Selain itu, program Guru Penggerak juga bertujuan untuk mengembangkan komunitas belajar.

SMP Negeri 3 Purwodadi saat ini telah mengirimkan guru - guru terbaiknya dalam Program Guru Penggerak , yaitu :

  1. Farida Nurul Qomariah, M.Pd ( GP Angkatan 4 - Pengajar Praktik Angkatan 8)
  2. Dra. endang Tri Hudati ( Pengajar Praktik Angkatan 7 )
  3. Agus Subagyo DC, S.Pd ( Pengajar Praktik Angkatan 4 - Fasilitator Angkatan 8)

lokakarya

loka 3

pendampingan individu

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Esemga Siap Menjadi Sekolah dengan IKM Mandiri Berbagi Tahun 2023/2024

Guna mendukung implementasi Kurikulum Merdeka, Kemendikbudristek memberikan dukungan pendataan implementasi Kurikulum Merdeka jalur mandiri. Setelah pendataan, Kemendikbudrist

15/01/2023 21:23 - Oleh Administrator - Dilihat 1178 kali